Home / LemMas

Karang Taruna

Desa Nyuh Tebel - 27 Agustus 2022, 11:09 WIB

PROFIL KARANG TARUNA DESA AKAH

PENGERTIAN

Pasal 1 angka 1 Peraturan Menteri Sosial No. 77/HUK/2010 tentang Pedoman Dasar Karang Taruna (Permensos 77/2010) dijelaskan bahwa Karang Taruna adalah organisasi sosial kemasyarakatan sebagai wadah dan sarana pengembangan setiap anggota masyarakat yang tumbuh dan berkembang atas dasar kesadaran dan tanggung jawab sosial dari, oleh dan untuk masyarakat terutama generasi muda di wilayah desa/kelurahan terutama bergerak di bidang usaha kesejahteraan sosial.

Pasal 1 angka 14 Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 5 Tahun 2007 tentang Pedoman Penataan Lembaga Kemasyarakatan (Permendagri 5/2007), Karang Taruna adalah Lembaga Kemasyarakatan yang merupakan wadah pengembangan generasi muda yang tumbuh dan berkembang atas dasar kesadaran dan rasa tanggung jawab sosial dari, oleh dan untuk masyarakat terutama generasi muda di wilayah desa/kelurahan atau komunitas adat sederajat dan terutama bergerak di bidang usaha kesejahteraan sosial, yang secara fungsional dibina dan dikembangkan oleh Departemen Sosial.

TUGAS KARANGTARUNA

Menanggulangi berbagai masalah kesejahteraan sosial terutama yang dihadapi generasi muda, baik yang bersifat preventif, rehabilitatif, maupun pengembangan potensi generasi muda di lingkungannya

FUNGSI KARANGTARUNA

  1. pemupukan kreatifitas generasi muda untuk dapat mengembangkan tanggung jawab sosial yang bersifat rekreatif, kreatif, edukatif, ekonomis produktif dan kegiatan praktis lainnya dengan mendayagunakan segala sumber dan potensi kesejahteraan sosial di lingkungannya secara swadaya;
  2. penumbuhan dan pengembangan semangat kebersamaan, jiwa kekeluargaan,kesetiakawanan sosial dan memperkuat nilai-nilai kearifan dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia;
  3. penanaman pengertian, memupuk dan meningkatkan kesadaran tanggung jawab sosial generasi muda;
  4. penyelenggara kegiatan pengembangan jiwa kewirausahaan bagi generasi muda di lingkungannya;
  5. penyelenggara pemberdayaan masyarakat terutama generasi muda di lingkungannya secara komprehensif, terpadu dan terarah serta berkesinambungan;
  6. penyelenggara pendidikan dan pelatihan bagi masyarakat;
  7. penyelenggara usaha kesejahteraan sosial;
  8. penyelenggara rujukan, pendampingan dan advokasi sosial bagi penyandang masalah kesejahteraan sosial;
  9. penguatan sistem jaringan komunikasi, kerjasama, informasi dan kemitraan dengan berbagai sektor lainnya;
  10. penyelenggara usaha-usaha pencegahan permasalahan sosial yang aktual;
  11. pengembangan kreatifitas remaja, pencegahan kenakalan, penyalahgunaan obat terlarang (narkoba) bagi remaja; dan
  12. penanggulangan masalah-masalah sosial, baik secara prev34entif, rehabilitatif dalam rangka pencegahan kenakalan remaja, penyalahgunaan obat terlarang (narkoba) bagi remaja.

DAFTAR NAMA PENGURUS KARANG TARUNA WAHYU BUANA MEKAR DESA AKAH

DESA AKAH KECAMATAN KLUNGKUNG KABUPATEN KLUNGKUNG

Surat Keputusan Kepala Desa Akah Nomor : 30 Tahun 2021 tanggal 11 Mei 2021 tentang Penetapan Pengurus Karang Taruna

NO NAMA JABATAN
1 I Nyoman Sujati Pembina Umum
2 Sang Made Yudiantara Ketua
3 I Komang Trisna Dharma Putra Wakil I
4 I Kadek Aris Sunarbawa Wakil II
5 I Komang Untung Wibawa Sekretaris I
6 Anak Agung Istri Nanda Kharisma Putri Sekretaris II
7 Ni Wayan Nila Cahyani Bendahara I
8 Ni Putu Pande Setia Devi Bendahara II
9 I Made Satria Wibawa Wiradnyana Bidang Seni Budaya dan Olahraga
10 I Kadek Wirya Swandiyasa Anggota
11 I Kadek Nova Indrayana Anggota
12 I Gede Dede Juniartha Anggota
13 Ni Komang Putri Ari Pratiwi Anggota
14 I Ketut Adi Susila Putra Bidang Keagamaan , Lingkungan , dan Kesehatan
15 I Putu Saka Palguna Anggota
16 Ni Kadek Citra yani Anggota
17 I Ketut Eva Aditya Anggota
18 Ni Komang Trisna Oktaviani Anggota
19 I Komang Suratnyana Bidang Humas , Dokumentasi,dan Penggalian Dana
20 I Ketut Pande Arnata Anggota
21 I Komang Bayu Pratama Anggota
22 I Komang Nopan Adi Putra Anggota
23 Ni Made Mirah Kariani Anggota
24 Ni Kadek Devina dwi Pratnyani Anggota
25 Ni Putu Syrilla Ika Wulan Dewi Anggota
26 Ni Putu Happy Kartika Anggota
27 Ni Komang Megayani Anggota
28 Ni Nengah Widnyani Anggota
29 Ni Putu Irma Yanti Anggota
30 I Made Pendi Paramarta Anggota
31 I Kadek Gangga Kurniawan Anggota
32 Ni Putu Ani Sri Pandini Anggota
33 Ni Putu Ulan Linda Yani Anggota

Lembaga Masyarakat

Share :

UMKM Desa Nyuh Tebel


Handsanitizer Herbal

UMKM Desa Nyuh Tebel

27 Agustus 2022, 10:59 WIB

Handsanitizer Herbal
Kerajinan Seni Lukis Wayang Tradisional

UMKM Desa Nyuh Tebel

27 Agustus 2022, 11:00 WIB

Kerajinan Seni Lukis Wayang Tradisional
Kerajinan Bambu

UMKM Desa Nyuh Tebel

27 Agustus 2022, 11:00 WIB

Kerajinan Bambu
Kerajinan Anyaman

UMKM Desa Nyuh Tebel

27 Agustus 2022, 11:00 WIB

Kerajinan Anyaman
Kripik Bawang Puspa Akah

UMKM Desa Nyuh Tebel

27 Agustus 2022, 11:00 WIB

Kripik Bawang Puspa Akah
Ingke/Piring Anyaman

UMKM Desa Nyuh Tebel

27 Agustus 2022, 11:01 WIB

Ingke/Piring Anyaman

Kader Desa


Kader PHBS

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:04 WIB

Kader PHBS
Kelompok UPPKS

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:04 WIB

Kelompok UPPKS
Kader Kesehatan Olahraga

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:04 WIB

Kader Kesehatan Olahraga
Pos UKK

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:05 WIB

Pos UKK
PPKBD

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:05 WIB

PPKBD
Gebrak

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:05 WIB

Gebrak
Rumah Desa Sehat

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:05 WIB

Rumah Desa Sehat
Kader Pembangunan Manusia

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:06 WIB

Kader Pembangunan Manusia
Posbindu PTM

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:06 WIB

Posbindu PTM
Desa Siaga

Kader Desa

27 Agustus 2022, 11:06 WIB

Desa Siaga